Hillarious

Suatu sore, saya dan gamila nongkrong bareng dgn sammy, adriano dan rindra. Komika komika yg sore itu luang waktunya sehingga bisa ngebir ngebir sore. Mereka yg ngebir, saya minun cappucino sementara istri saya Gamila minum air mineral.

Satu waktu kami sedang mengolok2 Rindra yang menurut kami paling kaya raya di antara kami. Bagaimana hidupnya nyaman dan berkecukupan

Rindra merendah dgn menjawab “Hidup itu bagaikan roda bung, kadang di atas, kadang di bawah. Skarang gue di atas, kelak gue akan di bawah”

Tiba tiba Gamila menjawab

“Iya, tapi roda kehidupan lo diameternya gede banget. Ketika rodanya akhirnya sampai bawah elo uda keburu mati”

I think that’s hillarious.

4 thoughts on “Hillarious”

  1. Hillarious?? Nooo…. that’s GENIOUS, man! Gila, istri lo bisa aja dapetin analogi setepat itu. Panteeess gw suka bingung sama org yg seumur2 beruntung terus, atau sebaliknya. Ternyata ini penjelasannya! Hahahahah!!

  2. wakakakakakakkk…. nendang banget penjelasannya Gamila..
    pantes Dipo sebegitu “ajaib” 😀
    love your lil’ family..
    salam yaaa sama Dipo.. i wish i have son like him too : )

  3. Gua inget kejadiannya, tapi mungkin agak blur, sampai tidak menyimak kalimat Rindra ini… Anyway setelah sesi dengan kalian, kami lanjut di sesi lain hingga cukup larut.

    Btw, ini setiap isi comment ada soal matematika terus. Utk captcha… coba soalnya dipersulit, sekalian filter bahwa yang isi comment orang-orang cerdas.

Comments are closed.